-->

Cara Mencari Keyword No Competition

Cara Mencari Keyword No Competition - Pada artikel kali ini kita masuk tentang cara mencari  keyword no competition, khususnya yang berbahasa Indonesia. Apabila sobat dalam melakukan pencarian kemudian menukan halaman ini, ada baiknya sobat membaca terlebih dahualu penjelasan pada halaman sebelumnya yaitu tentang Teknik Research Keyword atau sobat ingin membaca artikel dari awal yaitu tentang cara mendapatkan ruiap dengan cepat.

Cara Mencari Keyword No Competition

Munkin sobat bingun untuk mencari ide-ide tentang kata-kata kunci atau keyword, jangan kawatir saya akan menjelaskan teknik dan langkah yang benar untuk mendapatkan  Keyword No Competition sesuai ebook yang saya baca dan terbukti memberikan hasil yang positif
keyword no competition nilai 4
keyword no competition

Langkah #1 Cara Mencari Ide Keyword atau Kata Kunci
Akses Halaman Wikihow Indonesia.
Wikihow adalah situs berisi panduan untuk hampir semua hal yang bisa Anda bayangkan. Mulai dari cara mengikat rambut, sampai cara merawat kakek dan nenek

Menurut saya sendiri , Wikihow adalah sumber keyword potensial yang sangat berharga. Silakan akses melalui link berikut:
http://id.wikihow.com/

Kemudian siapkan notepad, silahkan catat semua judul di halaman pertama memakai Notepad. Ini semua adalah calon keyword bidikan yang mungkin akan kita garap nantinya. Anda juga bisa masuk ke bagian Kategori. Klik Jelajah pada bagian menu, lalu klik Kategori. Pilih kategori yang Anda suka. Sebagai contoh, saya memilih kategori Peliharaan dan Hewan.
http://id.wikihow.com/
Ada banyak keyword menarik di sini. Sebagai contoh:
  • cara mewawat sapi
  • cara merawat kuda
  • cara merawat ayam
  • cara merawat kerbau

Catat semua keyword. Kumpulkan sebanyak mungkin. Pilih kategori yang Anda suka. Kumpulkan minimal 20 sampai 30 keyword yang akan diriser.

Lalu bagaimana nanti kalau saya tidak dapat membuat artikel?
Sobat blogger tidak perlu khawatir karena saya akan berbagi tips cara membuat artikel berbahasa indonesia  dalam waktu kurang lebih 15 - 20 menit. Dengan keyword apa pun, dalam waktu singkat. Hanya butuh 15 sampai 30 menit untuk membuat sebuah artikel yang bagus.

Menurut saya pengumpulan keyword ini saya efektif karena ?
Tidak sedikit sobat blogger pemula kesulitan menentukan niche (topik blog) yang ingin digarap. Alih-alih melakukan eksperimen, kebanyakan justru duduk, diam, dan merenung. Berusaha memikirkan niche yang mampu digarap. Bukannya berhasil, diam dan merenung hanya akan tambah pusing dan tidak membuat apa-apa.

Selain daru  Wikihow, Anda bisa mengumpulkan calon keyword bidikan melalui:
Pinterest (https://www.pinterest.com/)
Yahoo! Answers (https://id.answers.yahoo.com/)
Quora (https://www.quora.com/)

Untuk melangkah pada langkah kedua silahkan klik link dibawah ini !
Langkah #2:
Riset Semua Keyword Memakai Keyword Revealer

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel